SHORT REVIEWS AUGUST 2016 (TRAIN TO BUSAN, LIGHTS OUT, THE SHALLOWS)

[Short Reviews]

1. TRAIN TO BUSAN (2016)
     Dir: Sang-ho Yeon
     Cast: Yoo Gong, Dong-seo Ma, Woo-sik Choi
     Genre: Thriller, Drama, Zombies


a typical from korea, family drama with tearjerking conclusion, add zombies this time.. cool and scary zombies indeed..

Rate: 3/5 

2. LIGHTS OUT (2016)
    Dir: David F. Sandberg
    Cast: Teresa Palmer, Maria Bello, Billy Burke
    Genre: Horror



Horor yang efektif di level ngagetin dan nakutin. Lebih banyak menyisakan tanya di akhir film daripada jawaban.. Teresa Palmer is hot..


Rate: 3/5

3. THE SHALLOWS (2016)
    Dir: Jaime Collet-Serra
    Cast: Blake Lively, Steven Seagull :D
    Genre: Thriller, Shark!


Mampu menghadirkan mimpi buruk buat penggemar laut. Blake Lively makin matang ngikutin jejak suami di film one-(wo)man-show hampir di sepanjang film..
Peletakan berbagai fondasi di awal film (medical student, family relations, etc) memang perlu, tapi too obvious dan standar.. tapi ga ngurangin keasyikan teror hiu di film ini.


Rate: 4/5

Komentar

Postingan populer dari blog ini

LONGLEGS (2024) – HOROR THRILLER DISTURBING BIKIN MERINDING SEBADAN-BADAN

THE EXORCISM (2024) – KISAH PENGUSIRAN SETAN YANG BERBEDA TAPI TAK KALAH NGERI

THE LAST BREATH (2024) – FILM TEROR HIU PENUH DARAH & POTONGAN TUBUH